Undang Orang Tua Siswa, Kamad dan Komite Sampaikan Asesmen Madrasah
Kepala Madrsah dan Komite Madrasah MTs. Negeri 2 Pontianak mengundang orang tua siswa kelas IX. Pertemuan itu dilaksanakan untuk menyampaikan pelaksanaan Asesmen Madrasah dan beberapa informasi lain. Pertemuan yang dihadiri, Ketua Komite, Kamad, wakamad, dan Wali kelas IX dilaksanakan di Aula Kanwil Kementerian Agama Kalbar pada (31/3). Pertemuan ini dimanfaatkan oleh madrasah untuk memberikan informasi […]
Undang Orang Tua Siswa, Kamad dan Komite Sampaikan Asesmen Madrasah Read More »